Halo sobat Ozza Konveksi, apakah kamu memiliki hobi menjahit atau bekerja sebagai penjahit? Tentu sudah tidak asing dengan yang namanya gunting jahit. Ternyata, alat ini gak hanya berfungsi untuk memotong kain dan benang saja, lho! Nah, pada kesempatan kali ini, Ozza Konveksi Read More
Saat kamu sedang belajar menjahit, peralatan dasar untuk menjahit sudah tentu wajib banget kamu punya. Dengan adanya peralatan menjahit yang memadai, tentu saja kegiatan jahit menjahit kamu akan menjadi lebih mudah dan menyenangkan. Lalu, apa saja peralatan menjahit untuk pemula yang harus Read More
Halo sobat Ozza Konveksi, Pernahkah kalian mendengar istilah kain furing? Buat kalian yang sering berkecimpung dalam dunia konveksi, mungkin sudah tidak asing dengan jenis kain ini. Biasanya, kain ini digunakan untuk melapisi bagian dalam sebuah pakaian seperti jaket, rompi, jas dan sebagainya. Read More
Saku pada pakaian memang sudah seperti menjadi bagian wajib yang harus ada pada sebuah pakaian. Kegunaannya juga cukup beragam mulai dari menyimpan barang hingga sekedar pemanis tampilan sebuah pakaian. Buat kalian yang lagi pingin belajar menjahit, sebaiknya kenali dulu berbagai macam macam Read More
Seperti yang kita tahu, jaket tidak hanya dipakai untuk pelindung tubuh saja, namun juga memiliki nilai estetika tersendiri. Dalam industri penggunaan jaket polos cukup digemari karena desainnya yang cenderung simple dan mudah dipadu padankan dengan outfit lainnya. Nah, pada kesempatan kali ini Read More
Obras atau serger adalah perlengkapan dasar menjahit yang wajib ada dalam setiap pabrik garmen dan konveksi di seluruh dunia. Mesin ini sangat berguna untuk jahitan tepi pada semua jenis pakaian. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas apa itu mesin obras hingga Read More
Variasi desain pada sebuah baju tidak hanya menjadi pemanis untuk meningkatkan penampilan saja. Tapi, bisa juga berfungsi sebagai bentuk ekspresi ataupun identitas dari pemakainya. Dari sekian banyaknya variasi desain pada baju, salon dan bordir adalah salah satu bentuk variasi yang sangat digemari Read More
Halo sobat Ozza semua, buat kamu yang baru mulai belajar membuat rompi, pembuatan pola adalah salah satu hal penting yang wajib kamu kuasai. Untuk itu, pada kesempatan kali ini kita mau membahas bagaimana cara bikin pola rompi yang baik dan benar dengan Read More
Baju PDH atau Pakaian Dinas Harian adalah bagian integral dari identitas dan representasi profesionalisme dari suatu institusi. Seragam PDH sering digunakan untuk berbagai keperluan, seperti kerja, sekolah, organisasi dan sebagainya. Buat kamu yang sedang mencari template vector desain baju pdh polos, berikut Read More
Kalau kalian sedang membeli seprai baru, kadang kalian akan menemukan istilah asing seperti thread count atau jumlah benang yang menunjukkan peringkat kualitas dari sebuah kain. Lalu, apa sebenarnya arti dari thread count? mengapa iya begitu penting dalam menentukan kualitas kain? Pada ksempatan Read More